Yussof-bezugshutte
Penerbit, Jum`at 03 2022
DPN PERADI akan mengadakan UPA kembali di tahun 2022 untuk gelombang II dimana akan dilaksanakan di Jakarta.
DPN PERADI memperpanjang masa pendaftaran hingga 8 Juni 2022. akan tetapi untuk tanggal ujiannya belum disebutkan kapannya.
BIAYA UJIAN
1. Biaya Pendaftaran : Rp. 2.500.000,- (Dua Juta Lima Ratus Ribu Rupiah), tidak termasuk biaya administrasi Bank.
2. Biaya Pendaftaran bagi Calon Peserta UPA 2022 Gelombang II yang telah mengikuti UPA 2022 dan tidak lulus: Rp. 1.250.000,- (Satu Juta Dua Ratus Lima Puluh Ribu Rupiah), dibuktikan dengan melampirkan fotokopi TTBP (Tanda Terima Berkas Pendaftaran).
tidak termasuk biaya administrasi Bank.
3. Disetor ke Rekening Bank BCA (KCU Mangga Dua Raya Jakarta) atas nama: PERHIMPUNAN ADVOKAT INDONESIA (PERADI) Nomor Rekening : 335 302 4830
4. Pembayaran dengan menyebutkan nama jelas pendaftar (Panitia tidak dapat menerima pembayaran melalui ATM atau E-Banking).
SYARAT-SYARAT PENDAFTARAN UJIAN
1. Warga Negara Indonesia;
2. Mengisi Formulir Pendaftaran dengan melampirkan:
a. Fotokopi KTP / PASPOR / SIM yang masih berlaku; b. Bukti setor asli bank untuk biaya UPA 2022;
c. Pas Foto berwarna 3x4 (4 lembar latar belakang biru);
d. Fotokopi ijasah S1 berlatarbelakang pendidikan tinggi hukum yang telah dilegalisir asli perguruan tinggi yang mengeluarkannya;
e. Fotokopi sertifikat PKPA yang dikeluarkan oleh PERADI dan ditandatangani oleh Ketua Umum Otto Hasibuan atau Fauzie Yusuf Hasibuan
PERSYARATAN BAGI PESERTA UPA 2022 TANGGAL 19 FEBRUARI 2022 YANG TIDAK DAPAT MENGIKUTI UJIAN KARENA POSITIF COVID-19
1. Menyerahkan Tanda Terima Berkas Pendaftaran (TTBP) Ujian Profesi Advokat tanggal 19 Februari 2022;
2. Melampirkan surat keterangan hasil positif Swab Antigen Covid-19 yang diterbitkan tanggal 18/19 Februari 2022 atau hasil positif PCR yang diterbitkan tanggal 17/18/19 Februari 2022;
3. Tidak dikenakan biaya.
PENDAFTARAN UJIAN
Diperpanjang hingga 8 Juni 2022
Mulai Pukul 10.00 - 16.00 WIB Sabtu / Minggu / Tanggal Merah Libur
TEMPAT PENDAFTARAN
Grand Slipi Tower Lt. 11, Js. S. Parman Kav 22-24, Slipi- Jakarta Barat 11480 T: (021) 29252303.
TEMPAT UJIAN: JAKARTA
WAKTU UJIAN
Sabtu, 25 Juni 2022 Mulai Pukul 09.00 WIB sd. Selesai
Sumber: Saburo; Advokat Muda
Post a Comment